Marhenyantoz's Blog

Indonesia Negara Paling Rawan Bencana Alam

Posted on: 10/08/2011

  • In: Berita
  • Komentar Dinonaktifkan pada Indonesia Negara Paling Rawan Bencana Alam

Indonesia yang terkenal dengan Zamrud di katulistiwa, surga dunia, alamnya yang hijau, merupakan bagian penting sebagai paru-paru dunia. Sungguh miris mendengar berita bahwa Negara Indonesia sekarang ini dan massa mendatang merupakan wilayah yang paling rawan terhadap berbagai bencana alam seperti  gempa bumi, banjir, tanah longsor, kekeringan, dan kebakaran hutan.

Berita ini disampaikan oleh Badan Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk Strategi Internasional Pengurangan Risiko Bencana (UN-ISDR) bahwa bencana yang paling
mengkhawatirkan melanda Indonesia adalah Tsunami. Negara Indonesia adalah Negara kepulauan, pulau-pulaunya berada diatas pertemuan lempeng dunia . Sehingga dapat menimbulkan dampak bencana alam yang sangat luar biasa.

Kita bisa lihat perbandingan angka yang mungkin terjadi jika terjadi bencana :

No

Bencana

Korban

Urutan Negara Dunia
1 Tsunami 5.402.239 jiwa 1 sedunia
2 Gempa Bumi 11.056.806 jiwa 3 dari 153 negara
3 Banjir 1.101.507 jiwa 6 dari 162 negara
4 Tanah Longsor 197.372 orang 1 dari 162 negara

Untuk itu warga Negara Indonesia harus tetap waspada, terhadap segala kemungkinan bencana yang akan dating, karena tidak ada seorangpun yang tahu persis kapan datangnya bencana.

Pemerintah semestinya cepat tanggap terhadap berita semacam ini, karena data semacam ini merupakan data yang disampaikan suatu lembaga dunia yang peduli akan pentingnya pencegahan sebelum terjadinya bencana.

Berdasarkan pengalaman yang sudah dari berbagai bencana yang melanda negeri ini, penangannya tanggap darurat biasanya kacau. Kurangnya koordinasi antar aparat, serta panjangnya birokrasi, serta sikap mental aparat terkait bencana mesti diupgrade terus dengan pelatihan dan masyarakatpun perlu secara terus menerus diberi pemahaman tentang bencana.

Barangkali pemerintah daerah lain bisa mencontoh Pemda Padang dalam mempersiapkan diri jika suatu saat terjadi bencana semisal tsunami

Tebar Dakwah ….Cukup Klik Gambar

Download Doa Usai Shalat Fardhu (uji coba) file beda

Download Fatwa MUI


Download yg lainh di http://www.mui.or.id/index.php/fatwa-mui.html

Wakaf Al-Qur’an

Pengingat Hari ini

Marhaban Yaa Ramadan Mari kita isi bulan Ramadhan 1433 H dengan kegiatan yang penuh dengan amal ibadah untuk meraih insan yang fitri, serta mutaqin di akhir Ramadan

Translate to your language

Radio Online

Kajian.Net

Selamat

Daftar Isi

Slogan

Marquee Tag - http://www.marqueetextlive.com

doctor ratings" Jika kejujuran kita miliki ..Kebenaran pasti menang..Kebatilan pasti Tumbang"

IP

IP

Blog Stats

  • 1.871.619 hits

Pengunjung dari ……

free counters

Arsip Tulisan

Peta Visitor

Majalah berilmu sebelum beramal dan berdakwahatau versi cetak "Cukup Berlangganan"

Link Gambar

Admin

Image by FlamingText.com

Pingin klik sajaFlamingText.com

RSS Feed yang Tidak Diketahui

  • Sebuah galat telah terjadi; umpan tersebut kemungkinan sedang anjlok. Coba lagi nanti.

RSS Hidayatullah.com

  • Sebuah galat telah terjadi; umpan tersebut kemungkinan sedang anjlok. Coba lagi nanti.

RSS Arrohmah.com

  • Sebuah galat telah terjadi; umpan tersebut kemungkinan sedang anjlok. Coba lagi nanti.

Quick Counter

HTML hit counter - Quick-counter.net

Do’a Selepas Shalat